Seorang perempuan bernama MATAHARI menjadi buah bibir di kalangan petinggi militer negara negara eropa selama perang dunia 1. Kisah nya begitu melegenda, sehingga dia disebut sebagai agen ganda. Bagaimana kisah hidup Matahari, simak sebagai berikut :
Sebuah kendaraan abu-abu milik militer Prancis bertolak dari Penjara Saint-Lazare di Paris, pada pagi hari tanggal 15 Oktober 1917. Di dalamnya, selain dua biarawati dan pengacara, terdapat seorang perempuan Belanda berusia 41 tahun yang mengenakan jubah panjang dan topi lebar.
Satu dekade sebelumnya, perempuan ini bersentuhan dengan orang-orang penting di berbagai ibu kota negara di Eropa. Berkat keterampilannya dalam menari, 'perempuan maut' ini mampu menggaet beragam kekasih, termasuk menteri, pebisnis kaya, dan jenderal.
sumber:
https://www.bbc.com/indonesia/majalah-41626002
https://www.merdeka.com/jateng/kisah-hidup-mata-hari-penari-semarang-yang-jadi-agen-spionase-perang-dunia-i.html
https://www.liputan6.com/regional/read/2628593/jejak-intel-cantik-jerman-di-semarang
http://noiseblastmedia.blogspot.com/2012/09/sekilas-tentang-schouwburg-atau-gedung.html
https://internasional.kompas.com/read/2018/08/09/15150011/biografi-tokoh-dunia--mata-hari-penari-eksotis-dan-seorang-mata-mata?page=all
https://www.hariankepri.com/mata-hari-perempuan-mata-mata-terhebat-dalam-sejarah/
https://www.youtube.com/watch?v=-WF3rA8ItmY
https://www.youtube.com/watch?v=DLqrLRh5_dk
https://www.batamnews.co.id/berita-38933-lima-matamata-terkenal-di-dunia-ada-yang-memiliki-nama-khas-indonesia.html
0 comments:
Posting Komentar